REKRUTMEN KARYAWAN KONTRAK PERURI 2020
PERURI merupakan satu-satunya BUMN yang ditugaskan Pemerintah RI untuk melaksanakan pencetakan uang Rupiah saat ini tengah mencari talenta-talenta muda untuk bergabung dan memberikan kontribusi terbaiknya bagi negara.
1. Helper Operator Produksi Dan Teknisi (HOPT)
Pendidikan SMK Jurusan :
- Teknik Grafika
- Teknik Mesin
- Teknik Ketenagalistrikan
- Teknik Otomasi Industri
- Teknik Mekatronika
Pendidikan SMA/SMK Semua Jurusan
PERSYARATAN UMUM :
- Jenis kelamin pria
- Warga negara indonesia
- Lulusan tahun 2015 - 2020
- Usia minimal 18 tahun (pada 1 september 2020) dan mkasimal 22 tahun (pada 1 september 2020)
- Akreditasi SMA/SMK minimal B
- Tidak buta warna
- Belum menikah
- Tinggi badan minimal 160 CM
- Bebas Covid-19/Tidak sedang dalam masa pengawasan/pemantauan Covid-19
- Bersedia ditempatkan di Karawang
KETENTUAN UMUM SELEKSI :
- Periode Registrasi Online dari 9 - 13 Agustus 2020 (Pukul 23:59 WIB)
- Penerimaan lamaran hanya melalui link: https://bit.ly/RekrutmenPeruri
- Pengumuman tiap tahapan seleksi akan dicantumkan dalam situs web PERURI
- Hanya peserta yang lolos proses seleksi akan mendapatkan email darirekrutmen@peruri.co.id terkait dengan seleksi lanjutan
- Keputusan panitia rekrutmen dan seleksi bersifat final dan mutlak
PERINGATAN : Hati-hati terhadap penipuan, PERURI tidak memungut biaya apapun selama proses seleksi.
Untuk informasi lebih lanjut dapat dilihat di :www.peruri.co.id
Komentar
Posting Komentar